Surat Terbuka untuk Ketua DPRD Kabupaten Kuningan, Nuzul Rachdy
KUNINGAN - Pernyataan Ketua DPRD Kuningan Nuzul Rachdy terkait kata \'limbah\' pada kasus Covid-19 di Ponpes Husnul Khotimah juga mendapat sorotan warga. Salah satunya warga Manis Kidul, Kecamatan Jalaksana, Kabupaten Kuningan.
Pesantren yang beralamat di Desa Manis Kidul itu dinilai institusi yang mampu membangkitkan segala aspek masyarakat sekitar. Sehingga warga Manis Kidul menyayangkan pernyataan ketua DPRD yang multitafsir tersebut.
Berikut surat terbuka salah satu warga Manis Kidul yang ditukan kepada Ketua DPRD Kuningan, Nuzul Rachdy:
Baca juga:
Gara-gara Statemen “Jangan Hanya Bawa Limbah”, Ketua DPRD Kuningan Dikecam
Rekaman Pernyataan Nurul Rachdy: “Jangan Sampai Ponpes Bawa Limbah”
Kata “Limbah” Berbuah Kecaman, Acep Imbau Ini ke Nuzul Rachdy
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


