Rekomendasi 5 SMA Terbaik di Majalengka yang Jadi Incaran Para Siswa dan Orangtua
SMAN 1 Majalengka, salah satu sekolah SMA terbaik di Kabupaten Majalengka.-smansa-mjl.sch.id-
RADARCIREBON.COM – Seluruh siswa di dunia termasuk Majalengka pasti menginginkan sekolah yang terbaik sebagai jembatan mengejar masa depan yang cerah.
Di zaman yang semakin maju ini, telah berdiri banyaknya sekolah yang memiliki keunggulan untuk dibanggaan agar menarik siswa-siswi agar masuk ke sekolah mereka.
Dalam situasi ini, peran sebagai orangtua sangatlah penting untuk mendukung segala proses belajar anak demi masa depan yang akan datang.
Masa SMA adalah saatnya yang tepat untuk mengasah kemampuan dalam mencari jati diri.
BACA JUGA:2 Petugas PLN Meninggal di Jalur Pantura Cirebon, Begini Kronologinya
BACA JUGA:TKD Berkurang Rp273 Miliar, TPP ASN Kabupaten Cirebon Terancam Dipangkas
Berikut ini rekomendasi 5 SMA terbaik yang ada di Majalengka:
1. SMAN 1 Majalengka
Siapasih yang gak mau anaknya masuk ke sekolah terfavorite ini? Pasalnya SMAN 1 Majalengka ini sudah pasti tidak asing lagi.
Sekolah yang dikenal dengan sekolah akademik yang sangat tinggi, sehingga banyak siswa-siswi yang lolos ke universitas besar yang ada di Indonesia dan terakreditasi A.
BACA JUGA:Kecelakaan Beruntun di Cirebon Hari Ini, 7 Kendaraan, 2 Korban Meninggal
BACA JUGA:Wisata Religi di Cirebon Petilasan Sunan Kalijaga: Ritual, Kera, dan Kesetiaan Juru Kunci
Selain akademiknya, sekolah ini juga sangat aktif dalam kegiatan ekstrakulikuler seperti Ganapala, Paskibra, Dewan Ambalan, Band dan masih banyak lagi.
Jadi tak heran jika masuk sekolah ini sangat cocok untuk tumbuh lebih tinggi lagi dan lokasi sekolah ini berada di Jl. K.H Abdul Halim, Majalengka.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


