Begini kondisinya Mata Kesulitan Melihat Benda Terang

Begini kondisinya Mata Kesulitan Melihat Benda Terang

MATA Anda kesulitan melihat di ruangan atau pada benda yang terang? Hampir bisa dipastikan Anda mengalami kondisi yang bernama photophobia.  Kondisi ini umum pada mereka dengan kondisi mata tertentu, atau mereka dengan kemampuan melihat yang menurun. 

Mereka yang photophobia, berarti sensitif terhadap cahaya di sekitarnya, menyebabkan ketidaknyamanan di indera pengelihatannya. 

Adapun penyebab mata sensitif terhadap cahaya menurut ahli, adalah terbilang beragam. Berikut beberapa di antaranya seperti dilansir RNIB:

1. Ocular albinism

Terjadi pada orang yang lahir dengan kadar pigmen di bawah normal

2. Anindia

Kondisi di mana mata tidak memiliki iris. 

3. Katarak

Gangguan yang terjadi pada lensa mata.

4. Degenerasi makular

Ganggguan yang terjadi pada makula mata.

5. Uveitis

Radang yang terjadi di bagian dalam maga.

5. Renititis pigmentosa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: