Cara Mencegah Hepatitis Misterius, Lakukan Langkah Ini

Cara Mencegah Hepatitis Misterius, Lakukan Langkah Ini

Radarcirebon.com, JAKARTA - Cara mencegah hepatitis misterius adalah dengan mengurangi kemungkinan infeksi lewat saluran pernapasan juga mulut atau makanan.

Karenanya, cara mencegah hepatitis misterius ini, sebenarnya mirip dengan covid-19 untuk mengurangi risiko infeksi lewat saluran napas.

Sementara cara mencegah hepatitis misterius masuk lewat salur cerna, adalah dengan menjaga kebersihan tangan, alat makan, juga makanan harus benar-benar matang sebelum dikonsumsi.

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI telah mengeluarkan panduan dan cara untuk mencegah hepatitis misterius.

Baca juga:

Sebab, hingga saat ini belum diketahui pasti apa penyebab penyakit ini menyerang anak-anak terutama di bawah 10 tahun.

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tular Vektor dan Zoonotik, dr Siti Nadia Tarmizi M Epid mengatakan, setidaknya ada empat cara efektif untuk mencegah penularan.

Pertama, memastikan makanan dalam keadaan matang dan bersih saat dikonsumsi. Kedua, tidak memakai alat makan secara bersamaan.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: