Polisi Dibunuh di Papua, Senjatanya Dicuri, Ternyata Anak Legenda Sepakbola Indonesia

Polisi Dibunuh di Papua, Senjatanya Dicuri, Ternyata Anak Legenda Sepakbola Indonesia

Radarcirebon.com, PAPUA - Polisi dibunuh di Papua, hingga kini belum diketahui pelakunya. Bripda Diego Rumaropen tewas dibacok orang tidak dikenal (OTK).

Polisi dibunuh di Papua, kali ini terjadi di Kabupaten Jayawijaya, pada Sabtu sore, 18, Juni 2022. Korban mengalami luka akibat senjata tajam.

Kejadian polisi dibunuh di Papua tersebut, juga disertai dengan perampasan senjata api milik yang bersangkutan dan diduga dibawa kabur oleh pelaku.

Bripda Diego Rumaropen adalah polisi yang tewas dibunuh di Papua. Dia adalah anggota Brimob Polda Papua, yang bertugas di wilayah tersebut.

Baca juga:

Tidak hanya itu, Bripda Diego Rumaropen adalah anak dari legenda sepakbola Papua, Edison Pieter Ruparopen yang pernah memperkuat Indonesia di SEA Games tahun 2005.

Setelah melakukan tindakan pembunuhan, pelaku merampas sebuah senjata jenis AK 101 yang dibawa Bripda Diego dan sebuah senjata sniper milik AKP Rustam.

Kini, polisi sedang melakukan pengejaran kepada pelaku yang belum diketahui identitasnya. Polisi juga menurunkan tim ke Wamena, pada Minggu, 19, Juni 2022.

Berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: