Jalan Baru Kuningan, Ide Aang Hamid Suganda yang Tuntas di Tahun 2022

Jalan Baru Kuningan, Ide Aang Hamid Suganda yang Tuntas di Tahun 2022

Radarcirebon.com, KUNINGAN - Jalan baru Kuningan tidak lepas dari sosok Aang Hamid Suganda, semasa menjadi Bupati Kuningan.

Pembangunan Jalan Baru Lingkar Timur itu, dicetuskan semasa Aang Hamid Suganda menjabat. Itu, baru satu dari banyak terobosan yang dibuatnya.

Karenanya, Jalan Baru Kuningan, tidak lepas dari kepemimpinan Aang Hamid Suganda. Di eranya menjabat, proses pembebasan lahan dilakukan.

Kemudian, pembangunan dimulai di era kepemimpinan istrinya Hj Utje Khoiriah Suganda, mulai dari Sampora sampai dengan Cigandamekar.

Baca juga:

Cigandamekar sendiri, adalah kecamatan yang dibuat mengambil nama Aang Hamid Suganda. Karena pemekarannya dilakukan di era kepemimpinannya.

Meski Aang Hamid sudah tidak menjabat, Jalan Baru Kuningan tetap dilanjutkan. Bahkan dituntaskan di era kepemimpinan Bupati Acep Purnama.

Keberadaan jalan baru itu, menjawab persoalan padatnya lalu lintas Kuningan setiap akhir pekan juga momen lebaran.

Berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: