Banjir dan Tanah Longsor Sebabkan Dua Desa Di Lereng Semeru Terisolasi

Banjir dan Tanah Longsor Sebabkan Dua Desa Di Lereng Semeru Terisolasi

Ilustrasi banjir dan tanah longsor-Pixabay-

BACA JUGA:Sultan Sepuh XV Keraton Kasepuhan PRA Luqman Zulkaedin Tidak Hadir dalam Panjang Jimat, Inilah Alasan

Desa Argosari, Kecamatan Senduro di lereng Gunung Semeru juga diterjang tanah longsor parah.

Akibatnya, akses jalan menuju salah satu dusun tidak bisa dilalui.

Ada enam titik longsor yang menerjang desa setempat.

Kepala Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi BPBD Lumajang Joko Sambang mengatakan, masih berusaha membuka akses jalan menuju Desa Ranupani agar bisa dilalui kendaraan. (jun/fin)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase