Mau Ikut Tren Cafe Hopping? Ini Nih yang Harus Kamu Lakukan untuk Bikin Konten Kekinian

Mau Ikut Tren Cafe Hopping? Ini Nih yang Harus Kamu Lakukan untuk Bikin Konten Kekinian

Inspirasi konten kekinian untuk ikuti tren Cofe Hopping. --

JAKATA, RADARCIREBON.COM – Tren Cafe Hopping sedang menjamur seiring dengan menjamurkan berbagai coffee shop tematik kekinian di berbagai daerah. 

Munculnya berbagai coffee shop ini melahirkan sebuah tren baru dalam beberapa waktu terakhir, khususnya di kalangan anak-anak muda, yaitu cafe hopping

Nah, Cafe Hopping ini nggak cuma jadi ajang nongkrong atau work from cafe aja, cafe hopping juga jadi salah satu alasan untuk bikin foto-foto maupun video yang Awesome di tiap spot yang kamu kunjungi biar page TikTok maupun feed Instagram kamu tampil makin menarik.

“Momen cafe hopping tentunya nggak lengkap kalau nggak dibarengi dengan content creation yang merekam keseruan selama mengunjungi tiap spot yang sedang happeningm,” ujar Ilham Indrawan, MX Product Marketing Senior Manager, SEIN.

“Memahami hal tersebut, Galaxy A33 | A53 | A73 5G bisa kamu maksimalkan untuk bikin konten yang menarik saat cafe hopping berkat kamera resolusi tinggi hingga 108MP,” imbuhnya. 

BACA JUGA:Miliki Bagasi Terbesar Dikelasnya dan Fitur Y-Connect, Yamaha FreeGo 125 Connected Jadi Primadona

Menurut Ilham, Galaxy A33 | A53 | A73 5G memiliki hidden feature seperti Object Eraser yang bisa edit foto. 

Sehingga momen yang diabadikan saat kamu dan bestie lagi seru-seruan cafe hopping bebas dari photobomb atau objek yang tidak kamu inginkan.

“Dan dengan resolusi perekaman video hingga UHD 4K@30fps, hasil videonya jadi smooth banget untuk jadi konten TikTok a day in my life yang kekinian,” jelas Ilham.

Nah, untuk konten yang lebih keren saat cafe hopping, kamu bisa lakukan sejumlah hal berikut ini:

1. Bikin video UHD yang Awesome pakai kamera resolusi tinggi

BACA JUGA:BRILiaN Young Leader Indonesia, Wadah bagi Talenta Muda Kembangkan Kompetensi dan Prestasi

Saat cafe hopping, ada berbagai ide konten yang bisa kita kreasikan, mulai dari foto OOTD di spot lucu, foto makanan dengan plating yang menarik, hingga rekam ambience yang mood banget di kafe atau coffee shop yang kamu datangi. 

Karenanya, kamu butuh smartphone dengan kamera yang mumpuni supaya tiap foto dan video yang diambil punya kualitas yang maksimal. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: