Community Day! Pokemon Go Hadirkan Pokemon Eksklusif!

Community Day! Pokemon Go Hadirkan Pokemon Eksklusif!

Community Day! Pokemon Go Hadirkan Pokemon Eksklusif!-Capture-Pokemon GO

RADARCIREBON.COM - Pokemon Go setiap bulan akan menghadirkan event khusus yang di beri nama Community Day. Biasanya community day akan menghadirkan Pokemon ekslusif yang akan mewakili tema nya.

Namun pada akhir tahun ini Pokemon Go resmi meluncurkan Teddiursa sebagai Pokemon ekslusif untuk menjadi tema community day nya. Kalian akan mendapatkan banyak benefit jika kalian mengikuti event yang satu ini.

Bukan hanya shiny rate yang akan meningkat secara drastis , namun biasanya ada benefit lain seperti menungrang nya jarak untuk memecahkan telur, double exp catch dan bertambahnya durasa ketika kalian memakai incense.

Kalian bisa shiny hunting dengan mudah pada setiap event Community day, kalian juga akan mendapatkan move khusus yang hanya bisa kalian dapatkan di event community day. Ini adalah tips untuk memaksimalkan Community day kalian.

BACA JUGA:Ringan Banget! Game RPG Android Terbaru, Brave NIne Story

Menangkap Sebanyak-banyak nya Pokemon

Jika kalian mengikuti Community day kalian harus menangkap semua pokemon yang kalian lihat. Bukan hanya Candy yang akan kalian dapatkan, kalian biasanya juga akan mendapatkan double exp catch saat menangkap pokemon.

Melakukan leveling pada karakter kalian saat event community day adalah pilihan terbaik untuk kalian. MEndapatkan exp yang double, spawn rate yang melimpah sebuah kemudahan yang tak bisa kalian lewatkan.

Mencari Shiny

Community Day akan meningkatkan kalian untuk menangkap shiy sesuai dengan tema pokemon yang telah di tentukan. Kalian akan lebih mudah untuk bertemu dengan pokemon shiny di event ini.

Kalian bisa memanfaatkan kesempatan ini untuk mencari shiny denganstatistik yang bagus, misalnya statistik untuk PvP, atau jika kalian beruntung kalian akan mendapatkan statistik sempurna yang jarang terlihat.

Melakukan Evolusi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: