BBM Jenis Bensin Resmi Dipensiunkan oleh Pemerintah Mulai 1 Januari 2023 Nanti

BBM Jenis Bensin Resmi Dipensiunkan oleh Pemerintah Mulai 1 Januari 2023 Nanti

Mobil 1400 dilarang isi Pertalite bila Perpres 191 tahun 2014 selesai direvisi dan diterapkan di tahun 2023.-Dokumen-radarcirebon.com

Sedangkan untuk memberikan harga yang sama antara satu daerah dengan lainnya pihak Pertamina melalui Pertamina Patra Niaga telah meluncurkan program BBM Satu Harga.

Alfian Nasution selaku Direktur Utama Pertamina Patra Niaga, Subholding Commercial and Trading PT Pertamina menjelaskan bahwa harga BBM di wilayah yang akan direfisi terkait dengan program BBM Satu Harga akan segera terealisasi.

Dalam mendukung BBM Satu Harga, Pertamina telah menyiapkan sebanyak 402 titik lembaga penyalur BBM Satu Harga sudah resmi beroperasi di 125 kabupaten dan 81 diantaranya adalah lembaga penyalur yang baru. (jun)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase