Manfaat Wardah Lightening Day Cream dan Night Cream, Solusi Buat Wajah Kusam dan Kering

Manfaat Wardah Lightening Day Cream dan Night Cream, Solusi Buat Wajah Kusam dan Kering

Cara efektif menghilangkah bruntusan di jidat secara alami.-Istimewa-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Berikut ini adalah manfaat Wardah lightening day cream dan nigh cream untuk kalian yang punya wajah kusam dan gelap.

Bagi seorang wanita, tampilan yang menawan dan wajah yang cantik adalah aset yang penting.

Selain bagi wanita, banyak juga laki-laki yang membeli produk perawata wajah untuk meningkatkan kepercayaan dirinya. 

Jadi, wajar bila banyak produk kecantikan yang dijual, salah satunya adalah Wardah lightening cream. Produk dari Wardah ini mampu mencerahkan wajah dan menghilangkan flek hitam pada wajah.

Lightening cream ini terbagi menjadi dua jenis, yaitu day cream yang dipakai saat siang hari dan night cream yang dipakai saat malam hari.

BACA JUGA:Cara Pakai Titan Gel, Manfaat, dan Efek Sampingnya, Wajib Tahu Sebelum Pakai

Tergantung situasi yang dialaminya, ada beberapa faktor yang membedakan antara lightening day cream dan night cream.

Wardah lightening day cream merupakan solusi krim pelembap pertama di Indonesia dengan Blue Light Protection dengan SPF 30 PA + dan Advance Niacinamide.

Pencerah yang memberikan perlindungan ekstra terhadap penyebab utama kulit kusam dan noda gelap di wajah.

Sedangkan Wardah lightening night cream ii menjadi solusi bagi krim pelembap malam hari dengan tekstur ringan.

Dengan kombinasi Advance Niaciname dan Licorice Ekstra yang mencerahkan, menutrisi, dan menyamarkan noda hitam. Mencegah efek negatif dari Blue Light sehingga wajah cerah optimal, glowing, dan terlindungi.

BACA JUGA:Manfaat V Soy yang Baik untuk Kesehatan, Bukan Hanya untuk Diet

Dan untuk kalian yang penasaran apa saja manfaat Wardah lightening day cream dan night cream, berikut ini adalah ulasan lengkapnya.

Sebelumnya, kita perlu tahu bahwa gangguan yang menjadikan wajah kalian kusam dan kering itu berasl dari Blue Light. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: