5 Rekomendasi Game RPG yang Mengusung Genre Turn-Based

5 Rekomendasi Game RPG yang Mengusung Genre Turn-Based

5 Rekomendasi Game RPG yang Mengusung Genre Turn-Based-ist/MMoS-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Game RPG merupakan salah satu ketegori Game yang paling diminati banyak gamer di seluruh dunia.

Selain karena gameplay yang unik, beberapa dari game ini juga kebanyakan merupakan game Jepang atau JRPG.

Game JRPG terkenal akan mekanisme pertarungan turn-based. Di mana karakter yang kalian ingin gunakan akan menyerang musuh atau melakukan aksi secara bergeliran dengan karakter musuh.

Walau memang genre turn-based sendiri terlihat membosankan, tapi nilai jual utama yang ditawarkan game ini berada pada elemen story-nya yang menjadikan game RPG dengan gendere tunr-based tidak membosankan.

Semakin banyak mekanisme baru yang diaplikasikan ke dalam sebuah game turn-based, seperti status kecepatan yang mempengaruhi saiapa yang akan menyerang lebih dulu.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Game RPG yang Memakai Sistem Gacha, Rate Tinggi dan Tidak Ada Pay to Win

Hingga mekanisme seperti memberikan karakter kalian serangan bonus jika berhasil mengenai kelemahan lawan.

Dan untuk kalian yang tertarik untuk memainkan game RPG dengan genre turn-based yang menarik, kalian bisa mencoba berbagai rekomendasi judul game berikut ini.

1. Fate Grand Order

Fate Grand Order atau lebih dikenal dengan nama FGO adalah game mobile yang masuk ke dalam kategori JRPG. Game ini menawarkan cerita yang diadaptasi dari novel Fate Series. 

Game ini dirilis pada thaun 2017 dan gameplay-nya juga sederhana seperti game turn based pada umunya.

Game ini dikembangkan oleh Lasengle menggunakan Unity, dan diterbitkan oleh Aniplex, anak perusahaan Sony Music Entertainment Japan.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Game RPG yang Memakai Sistem Gacha, Rate Tinggi dan Tidak Ada Pay to Win

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: