7 Tahun Berdiri, JD.ID Tutup Layanan

7 Tahun Berdiri, JD.ID Tutup Layanan

JD.ID tutup layanan di Indonesia setelah 7 tahun berdiri.-Ist-JD.ID

"Jika Anda memiliki pertanyaan lain, silakan hubungi layanan pelanggan kami di 1500 618," tulisnya.

Tidak lupa, JD.ID juga mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah menjalin kerjasama dengan perusahaannya.

"JD.ID menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada seluruh pelanggan, penjual, mitra dan karyawan atas dukungan yang telah diberikan dalam perjalanan kami selama ini. Kami berharap dapat kembali melayani Anda di masa depan," tutup pengumuman tersebut.

Lalu, bagaimana jika pelanggan ingin menarik dana ke rekening mereka ang ada di layanan JDBalance?

BACA JUGA:Santa Maria Gelar Imlekan, Tampilkan Barongsai Wujud Menghormati Budaya Tionghoa

BACA JUGA:Arema FC Bubar, Ini Sanksi yang Bakal Diterima Jika Mundur dari Liga 1

BACA JUGA:Sering Dikaitkan dengan Hal Mistis, Ternyata Ini Tanda Telinga Berdenging Menurut Pandangan Islam

Pihak JD.ID juga memberikan keterangan tetang tata cara penarikan dana pelanggan yang ada di layanan JDBalance. Caranya KLIK DI SINI.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: