Jelang H-5 Lebaran, 1.600 Rambu-Rambu Siap Dipasang

Jelang H-5 Lebaran, 1.600 Rambu-Rambu Siap Dipasang

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman meninjau dan melakukan pengecekan kesiapan rambu-rambu jelang Lebaran 2023.-Dedi Haryadi-Radar Cirebon

"Adapun sarana prasarana ini berikut rambu sekaligus petunjuk arah, untuk kamseltibcarlantas selama pelaksanaan kegiatan Operasi Ketupat Lodaya 2023," katanya.

Dengan adanya rambu-rambu dan penunjuk jalan, tidak akan terjadi penumpukan maupun juga pelambatan arus lalulintas selama musim mudik. 

BACA JUGA:Warga Serbu Mapolresta Cirebon, Oh Ternyata Ada Ini

BACA JUGA:Terungkap, Boy William Sudah Kenalkan Ayu Ting Ting ke Pihak Keluarga, Jadi Menikah?

"Harapannya, dengan mekanisme rekayasa yang kita lakukan ini kamseltibcarlantas dapat berjalan dengan baik," katanya. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: