Ingin Beli Honda Freed? 5 Kelemahan Ini Wajib Jadi Pertimbangan

Ingin Beli Honda Freed? 5 Kelemahan Ini Wajib Jadi Pertimbangan

Kelemahan Honda Freed yang perlu diketahui sebelum membeli.-Erick Arto/Ist-radarcirebon.com

Sedangkan untuk perjalanan luar kota campur antara tol dan jalan umum, konsumsi BBM ada pada rasio 1 liter untuk 10 kilometer.

Lagi-lagi, konsumsi BBM yang tidak bisa dibilang irit ini, tergantikan dengan kenyamanan bagi penumpang maupun pengemudi.

5. Pajak

Meski mobil bekas, tetapi pajak untuk Honda Freed ini terbilang masih cukup tinggi. Untuk keluaran tahun 2010 saja, pajak tahunan yang mesti dibayarkan berkisar antara Rp 3 juta sampai dengan Rp 3,5 juta.

Nah, itulah 5 kelemahan dari Honda Freed yang perlu diketahui oleh calon pengguna sebelum memutuskan membeli.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: