Soal Kelanjutan Pembahasan Revisi UU Desa, Begini Penjelasan Lengkap dari Ketua DPR RI

Soal Kelanjutan Pembahasan Revisi UU Desa, Begini Penjelasan Lengkap dari Ketua DPR RI

Ketua DPR RI, Puan Maharani sedang menerima perwakilan kepala desa (Kades) yang menanyakan kelanjutan pembahasan Revisi Undang-Undang (UU) Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa di Dusun Pagerjurang, Desa Melikan, Kecamatan Wedi, Selasa 30 Januari 2024 lalu.-Eno-dpr.go.id

BACA JUGA:Resmi, Mahfud MD Bertemu Presiden Jokowi Serahkan Surat Pengunduran Diri

Puan juga berharap para kades yang hadir menyampaikan informasi darinya kepada kades-kades yang lain. 

“Tolong bantu saya untuk bisa memberikan informasi ke teman-temannya, bahwa kita tunggu sampai sesudah Pemilu. Sampai semua kondusif. Sekarang waktunya sampai Pemilu selesai kita fokus untuk Indonesia,” jelas Puan.

“Aspirasi bapak-bapak pasti akan ditindaklanjuti sesuai mekanisme yang ada. Insya Allah kita nggak cuma ngomong-ngomong aja,” pungkasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase