Perolehan Suara Caleg Kabupaten Cirebon Dapil 1, Real Count versi KPU

Perolehan Suara Caleg Kabupaten Cirebon Dapil 1, Real Count versi KPU

Perolehan suara Caleg Kabupaten Cirebon Dapil 1 berdasarkan real count KPU.-Tangkapan layar-kpu.go.id

CIREBON, RADARCIREBON.COM - Penghitungan suara real count Komisi Pemilihan Umum (KPU), masih terus berlangsung.

Untuk Tingkat Nasional, penghitungan suara Calon Presiden pada Pemilu 2024 kemarin, sudah memasuki angka 72.16 persen.

Dimana pasangan Prabowo Gibran, untuk sementara memperoleh 57.085.817 atau 58,62 persen.

Untuk posisi kedua, ditempati Pasangan Anies Muhaimin dengan raihan suara 23.623.901 atau 24,26 persen.

BACA JUGA:Kecelakaan Beruntun di Kuningan, Pengendara Motor Meninggal, Penumpang Alami Patah Tulang

Dan untuk Pasangan Ganjar Mahfud, untuk sementara memperoleh 16.667.381 atau 17,12 persen.

Jumlah angka tersebut, tercatat per tanggal 20 Februari 2024 hingga pukul 10.00 WIB.

Sementara itu, untuk penghitungan suara Calon Anggota Legislatif (Caleg) khususnya Kabupaten Cirebon, sudah masuk 55.20 persen.

Dan perolehan suara Caleg Kabupaten Cirebon Dapil 1, real count versi KPU sudah masuk 70.40 persen. Berikut ini perolehan suara Caleg Kabupaten Cirebon, Dapil 1.

BACA JUGA:Terungkap, Identitas Jasad Perempuan yang Ditemukan di Kabupaten Cirebon

1. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)

Calon Legislatif                  Jumlah Suara

1. WASWIN JANATA, S.H.    5.220

2. H. ANDIYANTO               597

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: