Tips Agar Tidak Telat Bangun Sahur
Tips Agar Tidak Telat Bangun Sahur-Foto : id.pinterest.com-radarcirebon.com
RADARCIREBON.COM - Bangun malam untuk melakukan sahur, tidak hanya aktivitas makan semata. Terdapat kandungan pahala jika dilakukan oleh umat muslim.
Bangun Sahur menjadi sesuatu yang sangat penting bagi yang menjalankan puasa Ramadhan. Kekuatan seseorang saat melaksanakan ibadah puasa berasal dari sahurnya.
Mengkonsumsi makanan saat sahur akan menjadi asupan nutrisi penting. Maka bisa disimpulkan, bangun sahur sangatlah baik bagi orang yang berpuasa.
Saat tidak bangun sahur, seseorang yang besoknya berpuasa biasanya akan merasa lemas dan tidak bertenaga. Menjalani aktivitas seharian ketika berpuasa menjadi terganggu karena tidak memiliki tenaga.
BACA JUGA:Attaqwa Center Peringati Nuzulul Quran
Seseorang yang tidak sahur cenderung memilih untuk melanjutkan tidur. sampai esok harinya dan sudah dipastikan orang yang malamnya tidak sahur tidak akan mampu untuk berpuasa pada esok harinya.
Seseorang harus membiasakan sahur agar kuat berpuasa. Sahur dilakukan pada waktu dini hari. Biasanya orang akan makan dan minum sahur pada jam 3 atau 4 pagi.
Yang dimana sahur dilakukan pada waktu dini hari yang biasanya seseorang sedang terlelap lelapnya dalam tidur panjangnya.
Manfaatkan waktu ini sebaik-baiknya jika anda ingin kuat berpuasa. Setiap orang pasti tidak ada yang dengan sengaja meninggalkan sahurnya.
BACA JUGA:Persiapan Mudik PT Jasa Marga Melakukan Penambahan Jalur hingga Upgrade CCTV
Biasanya seseorang tidak sahur karena terlalui terlelap dalam tidurnya karena dia lelah seharian menjalankan aktivitasnya.
Telat bangun sahur menjadi ketakutan yang mengerikan bagi mereka yang bersunguh-sunguh dalam menjalankan puasanya.
Tentu jika anda ingin tidak terlambat bangun sahur berikut ini ada serangkaian tips yang perlu anda ketahui. Dalam artikel yang saya tulis ini akan dijelaskan beberapa tips agar tidak telat bangun sahur dan saya mendapat info atau referensi pada artikel yang saya buat ini dari berbagai macam sumber.
Berikut beberapa tips agar tidak telat bangun sahur.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: