Akpol Buka Pendaftaran untuk Calon Taruna-taruni, Nih Syaratnya

Akpol Buka Pendaftaran untuk Calon Taruna-taruni, Nih Syaratnya

Ilustrasi Polisi-ISTIMEWA/RADARCIREBON.COM-

- Durasi pendidikan selama 4 tahun.

- Bertempat di Akpol Lemdiklat Polri Semarang, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Reaksi Mabes TNI AD Usai Mendengar Kabar Gudang Senjata Yon Armed di Bekasi Terbakar

Persyaratan Pendaftaran Akpol 2024

Syarat Umum:

- WNI pria atau wanita.

- Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.

- Setia kepada NKRI.

BACA JUGA:Kadishub Kota Cirebon: Pembatasan Angkutan Barang Nonlogistik Berlaku Mulai 18 April 2024

- Sehat jasmani dan rohani.

- Berusia minimal 18 tahun saat diangkat menjadi anggota Polri.

- Tidak pernah dipidana.

- Berwibawa, jujur, adil, dan berkelakuan tidak tercela.

BACA JUGA:Peduli, Kapolsek Kesambi Pimpin Bagi-bagi Makanan Berbuka Puasa Gratis di Jalan Perjuangan

Syarat Khusus:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase