Komitmen Jaga Lingkungan, Astra Tol Cipali Gelar Kick Off Mini Forest
--
BACA JUGA:Ciri-Ciri Mayat Perempuan yang Ditemukan di Sungai Tegalgubug
BACA JUGA:Mayat Perempuan Ditemukan di Sungai Desa Tegalgubug, Kondisi Tangan Terikat
Sebelumnya, ASTRA Tol Cipali secara konsisten telah menggencarkan program penghijauan melalui berbagai program seperti Jumat Menanam dan Pranaraksa (Program Konservasi Keanekaragaman Buah Langka Nusantara).
Secara total, ASTRA Tol Cipali telah menanam lebih dari 6,4 ribu pohon terhitung sejak tahun 2022-2023," katanya.
BACA JUGA:Mayat Perempuan di Tegalgubug Sempat Dikira Patung, Kondisinya Sangat Mengenaskan
Dengan komitmen pelestarian lingkungan, lanjut Sri, pihaknya tuangkan dalam program Mini Forest.
"Harapannya tidak hanya dampak secara kuantitas jumlah pohon saja, namun juga kualitas udara di lingkungan ASTRA Tol Cipali dapat dirasakan manfaatnya,” pungkasnya. (rdh)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase