Warga Mundu jadi DPO dalam Kasus Vina, Ini Identitas Buronan

Warga Mundu jadi DPO dalam Kasus Vina, Ini Identitas Buronan

Pelaku yang masih belum tertangkap dalam Kasus Vina masuk jadi DPO Polda Jabar. Ketiga pelaku merupakan warga Mundu, Kabupaten Cirebon.-Tangkapan layar-Instagram

Usia : 23 Tahun (2016) – 31 Tahun (2024)

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Kewarganegaraan : Indonesia

Tempat Tinggal Terakhir : Desa Banjarwangunan Kecamatan Mundu Kabupaten Cirebon

Ciri-Ciri Khusus : Tinggi 165, Badan Kecil, Rambut Lurus, Kulit Hitam

3. DANI

Usia : 20 Tahun (2016) – 28 Tahun (2024)

Jenis Kelamin : Laki-Laki

Kewarganegaraan : Indonesia

Tempat Tinggal Terakhir : Desa Banjarwangunan Kecamatan Mundu Kabupaten Cirebon

Ciri-Ciri Khusus : Tinggi 170, Badan Sedang, Rambut Kriting, Kulit Sawo Matang

Terkait dengan daftar pencarian orang tersebut, Kapolsek Mundu Iptu Didi Sumardi mengaku, akan menelusuri lebih lanjut.

"Masih kami telusuri apakah mereka ada di Banjarwangunan atau tidak," kata Iptu Didi Sumardi kepada radarcirebon.com, Selasa 14 Mei 2024.

Sementara itu, Kuwu Banjarwangunan Sulaeman menambahkan, pihaknya akan melakukan penelusuran terhadap DPO yang merupakan warganya.

"Saya akan telusuri dulu, soalnya nama-nama sepertinya menggunakan nama samaran," jelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: