Wajib Tahu! 6 Tempat yang paling Berbahaya di Dunia

Wajib Tahu! 6 Tempat yang paling Berbahaya di Dunia

Tempat yang Paling Berbahaya di Dunia-Foto : cnnindonesia.com-radarcirebon.com

Danau Natron, Tanzania ini kini berubah menjadi tempat yang paling berbahaya di dunia.

Danau ini memiliki suhu air yang tinggi, mencapai sekitar 60 derajat Celsius, yang disebabkan oleh aktivitas vulkanik di sekitarnya.

Selain itu, danau ini kaya akan mineral, terutama sodium karbonat dan sodium bikarbonat, yang terbawa oleh aliran sungai-sungai yang mengalir ke dalam danau.

BACA JUGA:Akhirnya Terjadi! Perpanjangan Kontrak dan Bonus Besar Menanti STY

Akibat percampuran mineral tersebut, konon air di danau ini dapat mengubah semua mahluk hidup yang bersentuhan dengan perairannya berubah menjadi batu.

5. Chernobyl, Ukraina 

Pada bulan april tahun 1986, pembangkit listik tenaga nuklir Chernobyl dilalap api besar setelah mengalami kegagalan fungsi selama pemeriksaan keamanan.

Kini chernobyl di negara Ukraina telah berubah menajdi tempat yang paling berbahaya di dunia, karena radiasi nuklir. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: