Pasangan BERES Hadiri Peresmian Toko Parfum Scenstories Lab

Pasangan BERES Hadiri Peresmian Toko Parfum Scenstories Lab

Pasangan BERES hadiri peresmian toko parfum Scenstories Lab, Sabtu pagi 12 Oktober 2024.-DEDI HARYADI-RADARCIREBON.COM

CIREBON, RADARCIREBON.COM - Ingin beli parfum original? Tak perlu bingung lagi, kini hadir di Kota Cirebon Scenstories Lab.

Berbagai jenis parfum impor dan lokal tersedia di Scenstories Lab. Toko yang berada di Jalan Monumen Kecamatan Kesambi, Kota Cirebon ini di-launching Sabtu pagi 12 Oktober 2024.

Launching toko tersebut ditandai dengan pemotong pita dan pemotongan nasi tumpeng. 

BACA JUGA:Artis Pemeran dan Sutradara Film Tebusan Dosa Sapa Penonton di XXI CSB Mall Cirebon

BACA JUGA:Demi Kondusifitas, KNPI Kota Cirebon Minta Persoalan Antara Ketua DPRD dan KONI Segera Diselesaikan

BACA JUGA:Ke Cirebon, Happy Salma Terkesan Nikmatnya Empal Gentong dan Nasi Lengko

Hadir pada launching Scenstories Lab tersebut pasangan Calon Walikota dan Calon Wakil Walikota Cirebon nomor urut 2 Eti Herawati dan Suhendrik (BERES).

Owner Scenstories Lab, Hans Aditya mengatakan, Scenstories hadir di Cirebon untuk menyajikan kepada masyarakat yang menginginkan wewangian sesuai dengan keinginan masing-masing.

“Kita sebagai manusia memiliki cerita yang berbeda-beda sehingga pasti setiap aromanya pasti berbeda juga, jadi setiap pelanggan bisa memilih parfume sesuai dengan keinginan masing-masing."

BACA JUGA:Deklarasi Dukungan, 1000 Tokoh Masyarakat dan Ulama Kota Depok Siap Menangkan ASIH

BACA JUGA:Agus Bagja, Petenis Meja Asal Bandung Sumbang Tiga Medali Emas untuk Jawa Barat

BACA JUGA:Bahas Zona Rawan Korupsi, DPRD Apresiasi Kunjungan KPK

"Bahkan, konsumen bisa meracik sendiri yang didampingi oleh petugas kami,” katanya di sela-sela peresmian, Sabtu 12 Oktober 2024.

Menurut Dia, Scenstories Lab memberikan fragrance terbaik dari eropa dan juga Korea.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase