Selamat Bergabung Kevin Diks, Berikut Perjalanan Pesepakbola Keturunan Maluku Tengah di Kompetisi Eropa
Kontrak Kevin Diks bersama FC Copenhagen tidak diperpanjang.-@kevindiks2-Instagram
Selain itu, ia juga mengungkapkan bahwa kakeknya masih hidup hingga saat ini. Keputusannya untuk membela tim merah putih membuat kakeknya merasa bangga.
Kevin Diks mengaku mendapat dukungan penuh dari keluarga untuk menjadi pesepakbola sejak ia kecil. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: reportase