Memahami Stoikisme, Obat Overthinking yang Ampuh Bikin Kamu Lebih Fokus

Memahami Stoikisme, Obat Overthinking yang Ampuh Bikin Kamu Lebih Fokus

Memahami filsafat Stoikisme obat overthinking yang relevan hingga sekarang. Ilustrasi foto:-pexels.com -

Prinsip-Prinsip Utama Stoikisme

1. Dikotomi Kendali

Fokuslah pada hal-hal yang dapat kita kendalikan, seperti tindakan, pikiran, dan reaksi kita, dan lepaskan kekhawatiran tentang hal-hal di luar kendali, seperti opini orang lain, cuaca, atau masa depan.

2. Hidup Sesuai dengan Alam

Stoikisme mengajarkan bahwa kita harus hidup sesuai dengan sifat rasional manusia, yaitu dengan menjalani hidup yang bijaksana, adil, dan penuh kebajikan.

BACA JUGA:Cara Dapatkan Saldo DANA Tanpa Modal dari Ponsel Lewat Aplikasi Penghasil Uang

BACA JUGA:Wedal Kamis dalam Tradisi Sunda Kuno: Keberuntungan, Rezeki, dan Bisnis yang Cocok

3. Memento Mori

Ingatlah bahwa hidup itu singkat. Dengan menyadari kematian, kita akan lebih menghargai setiap momen dalam hidup.

4. Premeditatio Malorum

Latih diri untuk membayangkan kemungkinan terburuk yang bisa terjadi. Dengan cara ini, kita akan lebih siap menghadapi tantangan dan tidak mudah terguncang.

5. Penguasaan Diri dan KetangguhanStoikisme menekankan pentingnya mengendalikan emosi dan bertahan dalam menghadapi kesulitan dengan tenang.

BACA JUGA:Tes Kesehatan Mental, Kenali DASS 21 dan 42 yang Memiliki Skala 0 sampai 3

BACA JUGA:Samsung A25 5G: Teknologi Terbaru dengan Harga Kompetitif, Pilihan Pas di Kelasnya

Tips Mengelola Kepribadian agar Tidak Overthinking

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: