Calo Ditangkap, Ngaku Sedang Mabuk

Jumat 04-03-2022,17:45 WIB
Reporter : Asep Kurnia
Editor : Asep Kurnia

CIREBON - Calo ditangkap usai melakukan pemukulan kepada penumpang di Terminal Harjamukti Kota Cirebon. Ternyata calo meminta sejumlah uang.

Dalam pernyataannya di Polres Cirebon Kota, mengakui menjadi calo di Terminal Harjamukti dan sempat memukul korban yang merupakan penumpang elf karena kesal.

Korban yang merupakan penumpang tidak bersedia diminta karcis dengan harga Rp35 ribu, karena biasanya Rp10 ribu menuju tujuannya.

Usai kejadian, calo ditangkap polisi hanya dalam hitungan jam, saat kejadian calo mengaku dalam keadaan mabuk tuak. Simak selanjutnya dalam video. (rdh)

Tags :
Kategori :

Terkait