Inflasi di Kota Cirebon Mencapai 0,36 Persen, Tertinggi Tasikmalaya, Terendah Kota Bandung

Senin 06-03-2023,19:00 WIB
Reporter : Apridista S Ramdhani
Editor : Tatang Rusmanta

Kemudian kelompok perawatan pribadi dan jasa lainnya mengalami inflasi sebesar 0,38 persen dengan komoditas yang memberikan andil inflasi antara lain facial/peeling, parfum, tarif gunting anak, creambath, dan bedak bayi.

"Di Februari hanya satu kelompok yang mengalami deflasi yakni kelompok transportasi mengalami deflasi sebesar 0,03 persen," ungkap Joni.

"Komoditas yang memberikan andil deflasi yaitu angkutan antar kota dan tarif kereta api. Adapun kelompok informasi, komunikasi, dan jasa keuangan serta kelompok pendidikan tidak perubahan indeks harga," imbuhnya.

BACA JUGA:Lampu Merah BAT dan Cangkol Kota Cirebon Mati Jadi Rawan Kecelakaan, Begini Kata Kadishub Andi Armawan

Kategori :