
Apalagi setelah Tol Cisumdawu beroperasi, harapan agar Bandara Kertajati untuk melayani penerbangan domestik dan internasional.
Bandara Internasional Kertajati adalah yang terluas kedua di Indonesia setelah Bandara Internasional Soekarno-Hatta di Cengkareng.
Lokasinya ada di Kecamatan Kertajati, hanya berjarak 60-an kilometer dari Kota Bandung dan 55 kilometer dari Kota Cirebon.
Bandar udara ini dibangun untuk melayani sebagai bandar udara internasional kedua di wilayah metropolitan Bandung dan juga melayani Cirebon, bagian dari Jawa Barat dan Provinsi Jawa Tengah.
BACA JUGA:Petani Milenial, Solusi Pertanian Berkelanjutan
Bandar udara ini diresmikan operasinya pada tanggal 24 Mei 2018, dengan Pesawat Kepresidenan Indonesia mendarat sebagai yang pertama di bandar udara ini.
Bandar udara ini memiliki landasan pacu tunggal sepanjang 2.500 meter dan akan diperpanjang hingga 3.000 meter pada bulan November 2018. (*)