Ingin Sprei Tetap Bagus dan Awet? Lakukan Tips Berikut Ini!

Jumat 29-09-2023,17:15 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

BACA JUGA:Polisi: Aksi Bully SMP Cilacap Jilid II Terjadi Hari Senin

Perlu diingat, kecepatan rendah pada mesin cuci mungkin dapat mengurangi kotoran pada sprei. Namun, kecepatan tinggi dapat merusak kain sprei.

6. Menyetrika Sprei

Setelah mencuci dan kering, sprei juga perlu disetrika agar kainnya rapi, tidak kusut, dan halus. Disarankan untuk menyetrika sprei sesegera mungkin setelah kering dari jemuran. Hal ini akan mencegah sprei menjadi terlalu kusut, sehingga lebih mudah untuk menyetrikanya.

Saat menyetrika, mulailah dengan suhu rendah terlebih dahulu. Hindari menggunakan suhu panas terutama jika bahan sprei rentan seperti sutra atau kasmir.

BACA JUGA:WADUH! 3 Hektare Lahan Bandara Kertajati Kebakaran, Penyebab Belum Diketahui, Petugas Masih Berusaha

Gunakan suhu sedang jika sprei cepat rapi. Selain merusak kain, suhu panas juga dapat memudarkan warna sprei.

Menariknya, proses penyetrikaan juga dapat membunuh kuman-kuman yang mungkin menempel pada sprei.

Itulah beberapa cara atau tips yang dapat Anda lakukan saat mencuci sprei agar tetap bagus, warnanya tetap cerah, dan awet. Lakukan dengan seksama dan hati-hati.

Apakah Anda membutuhkan sprei baru? Buka aplikasi Blibli. Di sana Anda dapat menemukan banyak pilihan sprei bagus dengan harga yang bervariasi. Belanja di Blibli nyaman dan menyenangkan!

Kategori :