Tips dan Trik Kelola Uang Saku di Usia 21 Tahun, Jangan Boros, Mulailah Investasi

Jumat 06-10-2023,18:27 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

Jadi semoga berguna buat orang lain agar bisa lebih cepat pensiun di usia muda dan dapat menikmati hidup yang hanya kita lewati 1 kali.

“Di umur segini, sudah sangat banyak aku melihat orang orang yang menghabiskan seumur hidupnya untuk bekerja dan berakhir tanpa cukup uang untuk menikmati masa tua,” sebutnya sambil minta agar sampai terjadi pada diri kita.

Hanya sedikit sekali orang orang yang dapat menghasilkan uang dengan jumlah di atas rata rata. Menurut survey pun, hanya ada sekitar 20 persen yang memiliki kemampuan luar biasa dan dapat menghasilkan uang di atas rata-rata.

BACA JUGA:Tuvalu, Negara di Pasifik yang GDP-nya Sangat Bergantung pada Internet, Kok Bisa?

Tapi ada banyak cara untuk dapat mengumpulkan uang. Jika tidak dapat menghasilkan uang banyak, masih ada cara lain dengan menyisihkan sedikit uang dan kemudian berinvestasi.

“Saat ini aku mendapatkan penghasilan tetap sebesar 90 juta per bulan bersih. Belajar pasar keuangan dari dua tahun lalu, bulan lalu mulai serius melakukan transakasi,” lagi dia menyontohkan.

Selama satu bulan, sudah mendapatkan melipatgandakan modal 2 kali lipat. Inipun masih banyak melakukan kesalahan karena masih terus mengasah kemampuan.

Buku adalah investasi ku yang paling berharga. Dapat memiliki posisi puncak di perusahaan, dengan gaji yang sebetulnya cukup untuk hidup nyaman, semua nya dari membaca buku. 

2

BACA JUGA:Wajib Tahu! Paylater BCA Bisa Diblokir Loh Bila Terjadi 6 Hal Ini

Mulai dari ilmu manajemen bisnis, manajemen informasi, leadership, ekonomi makro dan ekonomi mikro, financial accounting, human capital, dan marketing.

Jangan lupa pula knowledge industri. Contohnya retail, manufacturing dan. Sampai manajemen transformasi bisnis.

Semua dia pelajari dari buku. Sampai sekarang masih membeli buku dengan budget 2 juta per bulan.

Nah, apa yang disampaikan Wiwi itu bisa disimpulkan sebagai berikut:

BACA JUGA:Peramal 'Sakti' Prediksi Pertandingan Persebaya vs Persib, Ini Hasilnya

1. Pastikan pengeluaran sesedikit mungkin, simpan uang sebanyak banyaknya. Gunakan uang untuk hal berguna.

2. Alokasi uang untuk membeli buku dan pelajari tentang banyak hal yang berguna. Kareba yang bergaji besar biasanya adalah top manajemen. Dan top manajemen harus mengerti tentang banyak hal bukan hanya satu atau dua skill teknis saja.

Kategori :