Dengan demikian, jemaah tidak hanya sekadar berlibur, tetapi juga mendapatkan manfaat spiritual.
"Kami bertanggung jawab memastikan para jemaah pulang dengan membawa oleh-oleh makbulan dan makbruroh," jelasnya.
Dengan berbagai keunggulan dan program menarik ini, PT Jazirah Nusantara Global semakin memperkuat posisinya sebagai pilihan utama bagi calon jemaah umrah yang ingin meraih keberkahan sekaligus kenyamanan dan ketenangan.
"Jika 1 Ramadan jatuh pada 28 Februari 2025, maka jemaah yang mengikuti program ini berkesempatan merasakan empat Ramadan di tanah suci. Sebuah pengalaman yang sangata dinantikan banyak umat muslim," tukasnya .(apr/opl)