Soal dan Pembahasan Biologi SMP

Selasa 07-04-2020,09:45 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

C. Beradaptasi, peka terhadap rangsangan dan berkembangbiak

D. Peka terhadap rangsangan, memerlukan makanan dan berkembangbiak

Jawaban : A

Metode Penalaran : Ciri-ciri Makhluk Hidup, yaitu “Na-Ri-Ta Bergerak Makan SiTaKe”

• Na bernafas atau respirasi, menghirup oksigen dan mengeluarkan karbondioksida

• Ri  iritabilitas atau peka terhadap suatu rangsangan

• Ta  adaptasi atau menyesuaikan terhadap lingkungan

• Bergerak  dapat bergerak aktif ataupun pasif

2

• Makan  memerlukan makananan atau nutrisi

• Si  melakukan ekskresi atau pengeluaran sisa metabolisme

• Ta  Tumbuh dan berkembang

• Ke  Berkembang biak atau melakukan reproduksi baik generative maupun vegetatif

3. Perhatikan pernyataan berikut!

1) Tidak memiliki rangka dalam

2) Tubuhnya lunak

3) Bergerak dengan otot perut

Tags :
Kategori :

Terkait