Halo Nasabah CSI, Ini Info dari Kejari, Cek Ada Nama Anda Ada Atau Tidak di Link Ini
CIREBON - Laman ini memuat daftar nama nasabah PT Cakrabuana Sukses Indonesia (CSI) yang sudah ditetapkan. Dapat dilihat pada tautan yang disertakan.
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Cirebon telah melakukan rakor dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Rakor itu, terkait dengan penetapan nasabah PT CSI sejumlah 2.905 orang. Dari anggota sebanya itu, terdapat uang setoran total sebanyak Rp309 miliar.
Masalahnya, uang yang dimiliki PT CSI untuk membayar atau mengembalikan uang nasabah hanya Rp27 miliar.
Daftar nama nasabah hasil penetapan dari rakor Kejari Kabupaten Cirebon dan OJK dapat dilihat di link berikut ini (KLIK DI SINI).
Kepala Kejari Kabupaten Cirebon, Hutamrin SH MH mengungkapkan, nama-nama nasabah tersebut dapat diakses sebagao wujud keterbukaan kepada masyarakat.
“Sudah di-upload di website remi Kejaksaan Negeri Kabupaten Cirebon. Informasi ini juga kita sampaikan kepada media sebagai bentuk transparansi dan keterbukaan informasi,\" kata Hutamrin, kepada Radar Cirebon.
Berita berlanjut di halaman berikutnya...
Baca juga:
- Beredar Video Anak Pemilik Maspion Dirampok saat Bersepeda, Tangan Dibacok, Sepeda Rp250 Juta Dibawa Maling, Polisi: Hoaks
- Alasan Warga Sampai Tega Terduga Maling Sayur Dikubur Hidup-hidup, Ternyata…
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: