Pemkab Cirebon Road Show ke Desa, Wabup Ayu: Kita Ingin Data Kemiskinan yang Valid

Pemkab Cirebon Road Show ke Desa, Wabup Ayu: Kita Ingin Data Kemiskinan yang Valid

Menurutnya, wilayah Kecamatan Plumbon menjadi pilot project dalam penanganan kemiskinan. Sebab, kecamatan tersebut menjadi lokasi pertama kegiatan road show penanganan kemiskinan di Kabupaten Cirebon.

\"Kami harapkan Kecamatan Plumbon bisa menjadi barometer bagi kecamatan yang lain dalam penanganan kemiskinan dengan adanya road show ini,\" kata Suhartono.

Terkait intervensi program ke depan, kata Suhartono, pihaknya meminta  tidak ada lagi baik SKPD maupun lainnya untuk menggunakan data yang satu DTKS tadi.

\"Kita tunggu dulu data dari Dinas Sosial yang sekarang sedang melakukan verval di semua desa untuk mendapatkan data yang valid. Sehingga kita tahu berapa angka asli data miskin di Kabupaten Cirebon,\" ungkapnya. (jun/rls)

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: