Lokasi Rawan Tawuran di Cirebon, Polisi Awasi Tempat-tempat Ini

Lokasi Rawan Tawuran di Cirebon, Polisi Awasi Tempat-tempat Ini

CIREBON - Sejumlah lokasi rawan tawuran di Kota dan Kabupaten Cirebon diawasi polisi. Bahkan kini dilakukan penjagaan.

Informasi yang dihimpun radarcirebon.com, di wilayah Polres Cirebon Kota terdapat 10 lokasi rawan tawuran.

Lokasi rawan tawuran tersebut tersebar di wilayah Kota dan Kabupaten Cirebon, dan ada juga yang berbasis domisili sekolah.

Setidaknya ada delapan sekolah yang siswanya kerap terlibat tawuran di wilayah-wilayah tersebut.

Baca juga:

Berikut titik lokasi rawan tawuran pelajar:

  • Monumen Perjuangan, Jl Brigjen Dharsono (By Pass) Mota Cirebon.
  • Kompleks Stadion Bima, dekat akses keluar SPBU.
  • Bundaran Kedawung.
  • Perempatan Cideng, Jl Brigjen Dharsono By Pass.
  • Pertigaan Kalijaga, Kota Cirebon
  • Jl Slamet Riyadi, Kota Cirebon (Depan Gedung Negara).
  • Simpang tiga Jl Mohamad Toha, Kota Cirebon.
  • Jl Cirebon-Indramayu (Desa Mertasinga), Kabupaten Cirebon.
  • Jl Cirebon-Indramayu (Desa/Kecamatan Suranenggala).

Dalam upaya pencegahan tawuran, petugas kini melakukan penjagaan lokasi rawan.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: