80 Penyandang Disabilitas Dapat Pembinaan Fisik, Mental, Sosial, dan Keterampilan

80 Penyandang Disabilitas Dapat Pembinaan Fisik, Mental, Sosial, dan Keterampilan

CIMAHI - Sebanyak 80 disabilitas mendapat pelatihan untuk bekerja.

Kalangan disabilitas mendapatkan bimbingan sosial, mental, fisik, dan keterampilan khusus yang bermanfaat dalam pekerjaan.

Sekretaris Daerah Jawa Barat Setiawan Wangsaatmadja mengapresiasi pelatihan yang digelar di UPTD Panti Sosial Rehabilitasi Penyandang Disabilitas Mental, Sensorik Netra, Rungu Wicara dan Tubuh Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat.

Baca juga: Atalia: Disabilitas Harus Mendapatkan Hak Pendidikan yang Sama

Apalagi pelatihan terselenggara berkat kolaborasi dengan PT PLN Persero melalui dana corporate social responsibility (CSR).

Menurutnya, Jawa Barat menjadi salah satu provinsi yang paling banyak memperkerjakan penyandang disabilitas sebanyak 12 persen dari jumlah nasional penyandang disabilitas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: