Konflik Ukraina Bisa Sebabkan Krisis Pangan Parah di Afrika dan Timur Tengah

Konflik Ukraina Bisa Sebabkan Krisis Pangan Parah di Afrika dan Timur Tengah

Radarcirebon.com - Akibat konflik Rusia-Ukraina akan muncul krisis pangan dan itu menjadi kekhawatiran Presiden Perancis Emmanuel Macron.

Marco dalam pernyataannya pada Kamis, 17 Maret 2022 mengatakan bahwa ketidakstabilitas yang disebabkan oelh konflik di Ukraina dapat menjerumuskan negara-negara di Afrika dan Timur Tengah kedalam krisis pangan yang parah.

Seperti yang dikutip dari AFP,\" Karena perang di Ukraina, kita akan menghadapi krisis pangan yang parah dalam 12-18 bulan kedepan, terutama di negara-negara yang sangat bergantung pada Rusia,\" katanya dalam konferensi pers di Paris.

“Eropa harus siap untuk ini, sebuah tantangan untuknya dan untuk mitranya,\" lanjut Macron.

BACA JUGA:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: