Nyck de Vries Keturunan Indonesia, Juara Bertahan Formula E

Nyck de Vries Keturunan Indonesia, Juara Bertahan Formula E

Radarcirebon.com, JAKARTA - Nyck de Vries ternyata keturunan Indonesia. Pembalap Formula E dari Belanda itu, kakeknya ternyata asli dari Indonesia.

Nyck de Vries yang merupakan keturunan Indonesia, diungkap Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, saat keduanya bertemu.

Bahkan yang membanggakan, Nyck de Vries tidak hanya keturunan Indonesia, tetapi sampai saat ini menjadi juara bertahan Formula E musim 2020/2021.

Bintang Formula E, Nyck de Vries juga akan tampil di Jakarta saat balapan digelar bersama 22 pembalap lainnya.

Baca juga:

Seperti diketahui, Formula E Jakarta diikuti 22 pembalap dari 11 tim yang akan berlomba di Jakarta, Sabtu, 4, Juni 2022.

Para pembalap tersebut berasal dari sejumlah negara seperti Jerman, Inggris, Belanda, Perancis, Monako, Amerika Serikat, India hingga Tiongkok.

Tidak hanya itu, ada juga eks pembalap Formula 1 yang kini bertarung di Formula E seperti Stoffel Vandoorne, Pascal Wehrlein, hingga Sebastien Buemi.

Berita berlanjut di halaman berikutnya...

Baca juga:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: