Sejarah Hari Ibu, Kenapa Ditetapkan Tanggal 22 Desember? Simak Penjelasannya

Sejarah Hari Ibu, Kenapa Ditetapkan Tanggal 22 Desember? Simak Penjelasannya

Sejarah hari ibu di Indonesia. Ilustrasi foto:-pexels.com -

RADARCIREBON.COM - Sejarah hari ibu dan apa alsannya diperingati setiap tanggal 22 Desember?

Pertanyaan ini mungkin kerap mucul di benak publik. Ya, tanggal 22 Desember ditetapkan sebagai hari ibu di Indonesia, ada sejarah panjang yang menjadi latar belakangnya.

Hari ibu di Indonesia ditetapkan pada tanggal 22 Desember. Jadi, tidak ada salahnya kita memperingatinya dengan mengucapkan selamat kepada para ibu, khususnya ibu kandung kita.

Untuk memperingati hari ibu, tidak sedikit orang yang memberikan hadiah khusus atau sekedar ucapan terimakasih kepada sosok ibu yang telah melahirkan, membesarkan, dan menyayanginya.

Merayakan hari ibu juga bisa dilakukan dengan cara berkumpul dan menghabiskan waktu bersama ibu tercinta.

BACA JUGA:CUACA EKSTREM: Waspada Potensi Dinamika Atmosfer, Simak Penjelasannya

BACA JUGA:Tim Pemburu Geng Motor Bergerak ke Talun Cirebon, 900 Botol Ciu Disita dari Bandar Miras

Nah, jika di para pembaca masih ada yang penasaran bagaimana sejarah hari ibu dan kenapa ditetapkan pada tanggal 22 Desember, yuk simak penjelasan di bawah ini.

Sejarah Singkat Hari Ibu di Indonesia 

Sejarah hari ibu di Indonesia bisa diketahui dari literatur yang dapat dibaca di laman Kemdikbud Ristek.

Sejarahnya bermula pada 22-25 Desember 1928. Ketika itu para pejuang wanita berkumpul untuk menggelar Kongres Perempuan I di Yogyakarta.

Peserta kongres perempuan di Yogyakarta tersebut adalah 30 organisasi perempuan.

BACA JUGA:Polresta Cirebon Bentuk Tim Pemburu Geng Motor dan Pelaku Tawuran, Bersenjata Laras Panjang

Ke-30 organisasi perempuan itu datang dari berbagai macam daerah seperti pulau Jawa dan Sumatera.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: fin.co.id