5 Jenis Jerawat dan Cara Mengatasinya, Yuk Glowing Bareng

5 Jenis Jerawat dan Cara Mengatasinya, Yuk Glowing Bareng

Atasi jerawat di wajah anda dengan menggunakan bahan alami seperti jeruk nipis.-screenshot-radarcirebon.com


Jerawat Pustula-screenshot-radarcirebon.com

3.Jerawat Papula

Papula biasanya muncul dalam bentuk benjolan kecil berwarna merah pada kulit. Benjolan ini biasanya berkelompok dan bisa sangat menyakitkan.

Untungnya, papula bisa diobati dengan obat-obatan seperti antibiotik atau perawatan topikal seperti tretinoin. Retinol juga bisa dipakai untuk mengatasi papula.

BACA JUGA:BSMI Gelar Diklatsar BSMR Al Hikmah 2 Cirebon


Jerawat Papula-screenshot-radarcirebon.com

 4. Blackhead

Komedo hitam atau blackheads adalah jenis komedo ini berwarna hitam yang muncul di permukaan kulit akibat penyumbatan folikel rambut. Umumnya, hidung menjadi tempat favorit bagi komedo tumbuh.

Tanda-tanda blackhead adalah munculnya benjolan kecil dan gelap di permukaan kulit. Umumnya, komedo hitam membuat tekstur kulit terangkat, tetapi cenderung lebih datar dari jerawat.

Jadi, kalian tak perlu khawatir karena komedo hitam tidak seperti jerawat. Pasalnya, komedo biasanya tidak meradang atau menimbulkan rasa nyeri layaknya jerawat.

Untuk mengatasinya, Anda bisa melakukan berbagai perawatan rumahan hingga pengobatan secara medis.

BACA JUGA:Jambret di Jagapura Lor Cirebon Dimassa, Ternyata Masih di Bawah Umur


Jerawat Blackhead-screenshot-radarcirebon.com

5. Jerawat Kistik

Jerawat jenis ini biasanya terjadi jauh di bawah permukaan kulit dan sangat menyakitkan. Jerawat jenis ini terjadi ketika pori-pori tersumbat oleh minyak dan sel-sel kulit mati, tetapi infeksi itu masuk lebih dalam ke kulit, menghasilkan benjolan merah yang lebih besar dan terisi oleh cairan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: