Wisata Offroad Cibuntu Kuningan, Cocok Buat yang Mau Seru-seruan
Wisata Offroad Cibuntu Kuningan menawarkan sensasi berkendara di areal perkebunan dan hutan Kecamatan Pawasahan.-WOC-radarcirebon.com
BACA JUGA:Tahun Ini Aturan SIM C1 Mulai Diberlakukan, Inilah Syarat Membuatnya
Tetapi dari titik start sampai dengan finish memakan waktu kurang lebih 1 jam. Pengunjung juga bisa menikmati sejenak pemandangan alam Gunung Ciremai dan wilayah Cirebon dari ketinggian.
Latif, pengelola Wisata Offroad Cibuntu mengatakan, jenis wisata otomotif ini memang yang pertama ada di Kabupaten Kuningan.
Yang ditawarkan wisata 4x4, tidak hanya peserta juga banyak klub yang menyewa track.
"Macam-macam ada yang fun, nah yang fun ini paling diminati oleh masyarakat," kata Latif, kepada RCTV.
Selain harga sewa mobil yang terjangkau, juga ada sewa track untuk profesional dengan harga Rp125 ribu per mobil.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: