Double Cleansing untuk Kulit Berjerawat, Tips dan Rekomendasi Produknya

Double Cleansing untuk Kulit Berjerawat, Tips dan Rekomendasi Produknya

Cara efektif menghilangkah bruntusan di jidat secara alami.-Istimewa-radarcirebon.com

3. Sesuaikan dengan jenis kulit kalian

Penting untuk menyesuaikan produk yang kalian pilih  cocok dengan jenis kulit kalian.

Seperti kulit kering, kulit berminyak dan berjerawat yang harus mencari produk dengan ketiadaan bahan komedogenik, dan kulit sensitif.

BACA JUGA: Diet Telur Rebus Ternyata Bisa Turunkan Berat Badan Lho, Penasaran? Simak Penjelasannya..

4. Pilih produk dari brand yang sama untuk hasil yang maksimal.

Kini sudah ada banyak brand skincare yang memproduksi berbagai macam jenis skincare yang bisa kalian gunakan.

Nah, kalian bisa memilih produsen yang menyediakan produk bundle atau produk pembersih first dan second cleanser dalam satu paket pembelian.

3 Rekomendasi Produk Double Cleanser untuk Kulit Berjerawat

Dan kini, kalian tak perlu bingung untuk memilih produk double cleanser untuk kulit berjerawat kalian karena berikut ini telah dirangkum beberapa rekomendasinya.

1. Garnier Micellar Water Vitamin C + Bright Complete Brightening Face Wash

Produk double cleansing untuk kulit berjerawat yang pertama adalah produk dari brand Garnier. Produk ini memiliki kandungan Vitamin C yang tinggi.

Baik pada micellar water maupun facial wash, produk ini mampu memberikan efek mencerahkan pada kulit wajah.

Hasilnya pun sangat pas digunakan sebagai produk double Cleansing untuk kulit kusam. Untuk kalian yang sering berada di bawah terik matahari sebaiknya memilih produk ini.

BACA JUGA:Diabetes, Penyakit Paling Mematikan di Dunia

2. L'oreal Revitalif Crystal Purifying Micellar Water + Revitalift Hyluronic Acid Hydrating Gel Cleanser

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: