Potret Damkar Kota Cirebon, Bangunan Nyaris Rubuh, 20 APD Dipakai Gantian 80 Personel
Kondisi sarana dan prasarana milik Dinas Damkar Kota Cirebon yang sangat memprihatinkan.-Azis Muhtarom-Radar Cirebon
Sarana Gedung dan juga fasilitas penting yang ada di dinas Damkar banyak yang sudah kurang layak.
Atas kondisi ini, Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon akan menindaklanjuti dengan mengalokasian anggaran.
BACA JUGA:Berdayakan Petmil, Ridwan Kamil Apresiasi Pasar Leuweung Dishut Jabar
BACA JUGA:Teknologi Nikuba Dijual Aryanto Misel Rp 15 Miliar, Tidak Sayang Kalau Dibeli oleh Perusahaan Italia
"Rencananya pemda akan menindaklanjuti, harapannya agar beberapa hal penting bersifat prioritas dianggarkan secara bertahap," kata H Agus Mulyadi.
Pejabat yang akrab disapa Gus Mul ini, juga menyinggung Kondisi perlengkapan alat pelindung diri (APD) yang masih terbatas.
Selain itu, fasilitas dasar petugas hingga pembenahan gedung, tidak luput dari pengamatan Gus Mul.
"Ke depan APD akan diperhatikan supaya benar-benar menjadi pengamanan bagi petugas saat turun ke lapangan," janjinya.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: