Manfaat Minum Sprite saat Haid, Benarkah Bisa Melancarkan?

Manfaat Minum Sprite saat Haid, Benarkah Bisa Melancarkan?

Manfaat minum Sprite saat haid, simak informasi pada artikel berikut.-Istimewa/Diolah - Yuda Sanjaya-radarcirebon.com

RADARCIREBON.COM - Manfaat minum Sprite saat haid yang diyakini dapat melancarkan pengeluaran darah lebih lancar.

Manfaat minum Sprite saat haid disebut-sebut bisa membantu untuk kaum wanita. Namun, benarkah demikian?

Apakah benar ada manfaat minum Sprite saat haid? Simak penjelasannya berikut ini, agar tidak salah kaprah.

Sprite adalah salah satu jenis minuman bersoda atau berkabonasi yang memiliki rasa lemon dan jeruk nipis.

BACA JUGA:Mitsubishi TRITON EDUCAR Memulai Perjalanannya untuk Memperkaya Pengalaman Anak-Anak di Seluruh Indonesia

Sensasi meminumnya memang kerap diasosiasikan sebagai sesuatu yang menyegarkan dan melepas dahaga.

Kandungan Gizi Sprite

Dilansir dari keterangan produk Cocacola, pada takaran saji 250 mililimter, Sprite memiliki kandungan energi total 100 kkal.

Kandungan lain adalah garam (natrium) sebesar 40 mg atau 3 persen, karbohidrat total 25 gram atau 8 persen dan gula 25 gram.

Minuman berkarbonasi ini, dijual dalam beberapa jenis kemasan seperti Sprite PET 250 ml, Pet 390 ml, Pet 1 liter, Pet 1,5 L hingga Sprite Waterymon Pet 250 mililiter.

BACA JUGA:Istilah Unik di Pilwu Kabupaten Cirebon, Ada Sebutan 'Bagong' Pernah Dengar?

Mengenal Menstruasi atau Haid

Menstruasi atau haid pada wanita memiliki jadwal atau siklus yang berbeda setiap bulannya.

Mengutip Women's Health, setiap wanita rata-rata mengeluarkan 2 sampai dengan 3 sendok makan darah selama menstruasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: