Semoga Bermanfaat, Bantuan Kemanusiaan Indonesia untuk Palestina Akan Dikirim Hari Ini

Semoga Bermanfaat, Bantuan Kemanusiaan Indonesia untuk Palestina Akan Dikirim Hari Ini

Bantuan kemanusiaan Indonesia untuk rakyat Palestina siap dikirimkan hari ini, Sabtu 4 November 2023 melalui Bandara Halim Perdanakusuma dengan menggunakan pesawat C-130 Hercules milik TNI AU.-baznas.go.id-

“Barang-barang yang dikategorikan sebagai dual use (penggunaan ganda) tidak diperkenankan masuk," kata Iqbal. 

BACA JUGA:Himbauan Densus 88: Waspadai Aksi Damai Bela Palestina Ditunggangi Kepentingan untuk Pendanaan Teroris

Selain bahan bakar, juga benda-benda lain seperti penyuling air dan tabung oksigen.

Penyaluran bantuan Indonesia didukung oleh 3 lembaga internasional yang memang ditugaskan untuk itu. 

Di antaranya Bulan Sabit Mesir, UNRWA (lembaga PBB yang mengurus pengungsi Palestina), dan Palang Merah Internasional (ICRC). (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: reportase