Kualifikasi Piala Dunia 2026: Pernyataan Elkan Baggott Soal Timnas Irak, Yakin Bisa Menang?

Kualifikasi Piala Dunia 2026: Pernyataan Elkan Baggott Soal Timnas Irak, Yakin Bisa Menang?

Elkan Baggott dalam sesi latihan Timnas Indonesia di Irak. Foto: -PSSI-

"Saya dan teman-teman menjalani beberapa taktikal dan materi lain dalam latihan tadi. Cukup ringan, saya mencoba untuk menyesuaikan latihan dengan cuaca dan lapangan yang berbeda, ya, latihan yang bagus, semua pemain makin kompak dan berlatih keras,” jelasnya.

Saat ini Timnas Indonesia sedang berada di Irak untuk laga perdana babak penyisihan Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Duel Irak vs Indonesia akan digelar di Stadion Internasional Basra, Kamis (16/11/2023).

BACA JUGA:Remaja Cikedung Indramayu Diringkus Polisi, Barang Buktinya Sebanyak Ini

BACA JUGA:Bima Sakti Terbukti Sakti, Timnas Indonesia U-17 Berubah saat Lawan Panama

Elkan Baggott juga menyampaikan komentarnya mengenai tim lawan. Menurut dia, Irak merupakan tim kuat di Asia.

“Punya fisik dan postur tubuh yang baik, akan sangat menantang. Kami harus menghadapinya," katanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: