Alasan Bobotoh Perlu Hadir di Stadion, Pengakuan Pelatih Persija Mengejutkan
Kehadiran suporter di stadion menyaksikan langsung pertandingan, sangat dinantikan Pelatih Persija maupun Pelatih Persib Bandung.-Persib.co.id-
BACA JUGA:MMKSI Perluas Dukungan Bagi SMK di Indonesia Melalui Mitsubishi Motors Education Program (MEP)
Larangan kehadiran Bobotoh ke stadion kali ini, menyusul hukuman yang dijatuhkan Komisi Disiplin (Komdis) PSSI kepada Persib.
Sanksi diberikan atas terjadinya kericuhan antarsuporter di luar perimeter stadion pasca pertandingan Persib vs PSIS Semarang di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Selasa 27 Februari 2024 lalu.
Persib pun mengajukan banding. Namun, Komite Banding PSSI menolak permohonan dan alasan banding Persib bernomor 05/DIR-PBB/III/2024 tertanggal 3 Maret 2024 tersebut, serta menguatkan keputusan Komite Disiplin PSSI nomor: 191/L1/SK/KD-PSSI/III/2024 tertanggal 1 Maret 2024.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: