Telapak Tangan Kesemutan dan Cara Mengatasinya

Telapak Tangan Kesemutan dan Cara Mengatasinya

Telapak Tangan Kesemutan-Foto : id.pinterest.com-radarcirebon.com

BACA JUGA:Duuh..Pengusaha Bawang Goreng di Kuningan Stop Produksi, Ternyata Ini Penyebabnya

Olahraga memiliki banyak manfaat. Jika Anda sering mengalami kesemutan di bagian telapak tangan, terutama akibat kondisi CTS (carpal tunnel syndrome).

Cobalah untuk berolahraga secara rutin atau melakukan latihan khusus untuk telapak tangan dan jari.

Beberapa contoh gerakannya meliputi:

  • Goyangkan telapak tangan seperti saat Anda mengeringkan tangan setelah mencuci tangan selama 1–2 menit setiap jam.
  • Kepalkan tangan dengan lembut, tahan selama 30—60 detik, lepaskan, dan rentangkan jari lebar-lebar.
  • Peganglah sebuah bola yang lunak di telapak tangan, remas sekuat mungkin, tahan selama beberapa detik, dan lepaskan.

BACA JUGA:Keren! Aston Cirebon Raih Penghargaan Wajib Pajak Teladan 2024

BACA JUGA:Kasus DBD Meningkat, Begini Langkah Antisipasi Pemerintah Kecamatan Astanajapura

Tidak hanya mengurangi frekuensi kesemutan, olahraga tangan juga dapat meningkatkan kelenturan sendi, memperkuat tangan dan jari, meningkatkan jangkauan gerak, serta melancarkan aliran darah.

Namun, jika Anda menderita peradangan atau kerusakan sendi yang serius serta mengalami nyeri yang berat, Anda perlu mendapatkan saran dari dokter terlebih dahulu sebelum melakukan olahraga tangan secara rutin.

3. Menggunakan minyak esensial

Salah satu cara untuk mengatasi telapak tangan kesemutan adalah mengoleskan minyak esensial, seperti chamomile dan lavender. 

BACA JUGA:Satu Unit Rumah di Desa Dukupuntang Terbakar, Diduga Akibat Arus Pendek Listrik

BACA JUGA:Tega, Tente Habisi Ponakan Gegara Tidak Beri Pinjam Uang Rp300 Ribu

Anda bisa mengoleskannya di area telapak tangan sambil melakukan pijatan dengan lembut. 

Ingat, campurkan minyak esensial dengan minyak pelarut terlebih dahulu, seperti minyak zaitun.

Minyak esensial di atas diketahui memiliki sifat pereda nyeri dan antiradang yang dapat mengurangi kesemutan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: