Inilah Obat yang Ampuh Mengatasi Gangguan Pernafasan Kucing
Obat Semprot Hidung-Foto : www.halodoc.com-radarcirebon.com
RADARCIREBON.COM - Obat semprot hidung yang bagus untuk mengatasi pilek pada kucing adalah didalamnya yang mengandung air garam steril (saline nassal wash).
Dengan menggunakan obat semprot hidung ini dapat mengencerkan dan membersihkan lendir yang tersangkut di saluran pernapasan kucing.
Sehingga, mudah dikeluarkan dan napas si kucing pun menjadi lega.
BACA JUGA:Gelar Jum'at Curhat di Sindangjawa, Begini Pesan dan Imbauan Kapolresta Cirebon
BACA JUGA:Alhamdulillah, Persib Juara Championship Series Liga 1 musim 2023-2024
BACA JUGA:Babak Pertama Leg Kedua Final Championship Series: Madura United vs Persib Bandung 0-0
Jangan lupa jika ingin menyemprotkan obat spray pada kucing yang terkena pilek harus memiliki jadwal dan jenis obat yang sudah disepakati dan ditentukan obatnya oleh dokter hewan.
Terlihatnya memang mudah sekali, namun jangan salah terkadang-kadang ada beberapa kucing yang menolak diberi semprotan hidung.
Jika sudah begini, konsultasikan kembali kepada dokter hewan anda untuk mengetahui bagaimana cara memberi obat semprot yang paling tepat.
BACA JUGA:Komnas HAM Sambangi Rumah Saka Tatal dan TKP Pembunuhan Vina dan Eky
BACA JUGA:Cegah Stunting, DKPP dan TP PKK Kabupaten Cirebon Sosialiasikan Program Ini
BACA JUGA:Mengetahui Peristiwa Pembunuhan Vina dan Eky, Doci: Keterangan Mel Mel Tidak Masuk Akal
Obat semprot hidung kucing sebenarnya ada banyak sekali pilihanya yang tanpa harus mendapatkan resep dari dokter.
Salah satunya adalah merk Now Pet yang dijual di platform media online, harganya pun relatif terjangkau sekitar Rp 12.999 tapi itu belum termasuk ongkir.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: