6 Prestasi Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia dan Sejarah yang Berhasil Dicapai

6 Prestasi Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia dan Sejarah yang Berhasil Dicapai

Shin Tae-yong saat mendampingi Timnas Indonesia melawan Jepang di GBK. Foto: -PSSI -

Selain aspek teknis, Shin Tae-yong dikenal mampu membangun mentalitas pemain Indonesia. Ia sering menekankan pentingnya disiplin, kerja keras, dan sikap profesional dalam setiap pertandingan. Hal ini membantu para pemain menghadapi tekanan di laga-laga besar.

Setelah Era Shin Tae-yong

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengumumkan bahwa pihaknya telah mengakhir kerja sama dengan Shin Tae-yong.

Erick juga menyebut bahwa pihaknya sudah memiliki calon penggantinya. Pengganti Shin Tae-yong akan tiba pada 11 Januari 2025 kemudian diperkenalkan secara resmi sehari kemudian.

Namun demikian, keberhasilan Shin Tae-yong membawa perubahan positif bagi Timnas Indonesia telah memberikan harapan baru bagi para pecinta sepak bola Tanah Air. 

Dengan fokus pada pengembangan pemain muda, peningkatan kualitas taktik, dan mentalitas kompetitif, Timnas Indonesia memiliki peluang besar untuk terus bersinar di masa depan.

Fans sepak bola di Tanah Air tentu sudah menggantungkan banyak harapan. Pelatih dengan pengalaman internasional itu telah membuktikan bahwa Indonesia mampu bersaing di level yang lebih tinggi. 

Para penggemar kini menantikan kiprah Indonesia dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2026. PSSI tentu saja tidak boleh melakukan kesalahan.

Dalam pernyataannya hari ini, Ketua Umum PSSI Erick Thohir menegaskan bahwa dirinya sudah menghitung risiko mencopot Shin Tae-yong.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: